Pencairan Dana KJMU Tahap 2 Tahun 2024 Sudah Dimulai! Cek Status dan Cara Mencairkannya

Kamis 19 Des 2024, 16:13 WIB
Cek status penerima dan informasi bansos KJMU tahap 2 di sini.Cek status penerima dan informasi bansos KJMU tahap 2 di sini.. (Poskota/Adhitya Fajar Fikrillah)

Cek status penerima dan informasi bansos KJMU tahap 2 di sini.Cek status penerima dan informasi bansos KJMU tahap 2 di sini.. (Poskota/Adhitya Fajar Fikrillah)

POSKOTA.CO.ID - Kabar gembira bagi para mahasiswa penerima Kartu Jakarta Mahasiswa Unggul (KJMU) tahap 2 tahun 2024.

Proses pencairan dana bantuan sosial pendidikan ini telah resmi dimulai sejak tanggal 6 Desember 2024.

Dengan nilai bantuan sebesar Rp9.000.000 per semester, tentu saja hal ini sangat membantu meringankan beban biaya kuliah para mahasiswa.

Baca Juga:

Pemerintah Cairkan 7 Bantuan Saldo Dana Gratis Hingga Pangan untuk KPM Terpilih, Coba Cek Bansos Kemensos Lengkapnya di Sini!

Proses Pencairan Dana KJMU

Berita Terkait
News Update