Pemilik NIK KTP Ini Mendapatkan Dana Bansos Rp1.200.000 BPNT, Pencairan Lewat PT Pos Indonesia

Senin 16 Des 2024, 20:56 WIB
Update bansos BPNT 2024 pencairan lewat PT Pos Indonesia. (Poskota/Della Amelia)

Update bansos BPNT 2024 pencairan lewat PT Pos Indonesia. (Poskota/Della Amelia)

"Per bulannya itu kan Rp200.000 ya kalau BPNT. Nah, dikali enam bulan jadi totalnya Rp1.200.000," ucao Arfan Saputra Channel dalam videonya.

Syarat Penerima BPNT

Untuk menerima bansos BPNT, ada beberapa syarat yang harus dipenuhi, yaitu:

  • Warga Negara Indonesia (WNI) yang memiliki KTP sebagai bukti identitas
  • Masuk dalam kategori masyarakat membutuhkan sesuai penilaian sosial-ekonomi dari pemerintah
  • Bukan bagian dari Aparatur Sipil Negara (ASN), anggota Polri, atau Tentara Nasional Indonesia (TNI)
  • Tidak menerima bansos lain dari pemerintah seperti Bantuan Langsung Tunai (BLT) dan lainnya
  • Terdaftar di Data Terpadu Kesejaheteraan Sosial (DTKS)
  • Bukan pendamping sosial Program Keluarga Harapan (PKH)

Cara Cek Bantuan PKH Lewat Hp

KPM dapat melakukan pengecekan bantuan BPNT secara mandiri dengan mengikuti langkah-langakah berikut.

  • Buka browser di hp dan akses link cekbansos.kemensos.go.id
  • Masukan alamat dan nama lengkap sesuai KTP
  • Ketikkan empat huruf kode captcha
  • Ketuk 'Cari Data'
  • Selesai, status penerimaan bansos BPNT Anda akan ditampilkan

Demikian informasi mengenai update terkini bansos BPNT 2024, khususnya bagi KPM yang mencairakan di PT Pos Indonesia.

Disclaimer: Pencairan bantuan dilakukan secara bertahap ke setiap daerah. Oleh karena itu, KPM diharapkan dapat bersabar menunggu giliran.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Berita Terkait

News Update