Hojlund Jadi Pahlawan, MU Tekuk Viktoria Plzen 2-1 di Liga Europa

Jumat 13 Des 2024, 07:57 WIB
Rasmus Hojlund merayakan gol kemenangan Manchester United ke gawang Viktoria Plzen di Liga Europa. (Instagram/rasmus.hoejlund)

Rasmus Hojlund merayakan gol kemenangan Manchester United ke gawang Viktoria Plzen di Liga Europa. (Instagram/rasmus.hoejlund)

Di sisi lain, Bruno Fernandes tetap menjadi otak serangan MU dengan menciptakan banyak peluang.

Penilaian pemain MU:

  • Andre Onana: 4
  • Noussair Mazraoui: 6
  • Matthijs de Ligt: 7
  • Lisandro Martinez: 7
  • Bruno Fernandes: 8
  • Rasmus Hojlund: 9 (Man of the Match)

Peluang Lolos ke Babak Selanjutnya

Dengan kemenangan ini, MU memperpanjang rekor kemenangan menjadi tiga laga beruntun di Liga Europa. Mereka kini berada di peringkat ke-5 klasemen sementara, menjaga peluang lolos ke babak 16 besar.

Konsistensi tetap menjadi kunci jika MU ingin melangkah lebih jauh di kompetisi ini. Ruben Amorim pun diharapkan mampu menjaga momentum positif timnya.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Berita Terkait

News Update