Banyaknya gelombang kritik dari warganet, Gus Miftah pun meminta maaf langsung kepada Sunhaji dengan mendatangi kediamannya.
Tak hanya itu, Gus Miftah memutuskan untuk mundur dari jabatannya sebagai Utusan Khusus Presiden bidang Kerukunan Beragama dan Pembinaan Sarana Keagamaan.
Mengenai pengunduran tersebut, Gus Miftah menegaskan tidak ada tekanan dari pihak manapun.
Dapatkan update berita terbaru dan breaking news setiap hari dari Poskota. Ikuti saluran WhatsApp Poskota serta Google News Poskota.