Ilustrasi monetisasi reels Facebook. (GKPB)

TEKNO

7 Tips agar Video Reels Facebook Dapat Banyak Penonton dan Bisa Memenuhi Syarat Monetisasi

Sabtu 07 Des 2024, 22:55 WIB

POSKOTA.CO.ID - Mau tahu bagaimana cara agar video Reels Facebook Anda banyak menonton, sehingga memenuhi syarat monetisasi? Simak informasinya hingga akhir.

Facebook menawarkan penggunanya untuk mendapatkan penghasilan dari konten-konten yang diunggah di akun profesional atau halaman.

Program tersebut bernama konten monetisasi Facebook. Dalam keterangannya, adanya fitur monetisasi konten ini membuat pengguna bisa menghasilkan uang dari Facebook melalui sebuah konten.

Konten yang dapat menghasilkan uang berupa video, gambar, hingga teks. Namun untuk sampai di tahap tersebut ada syarat-syarat yang harus dipenuhi.

Persyaratan Konten Reels

Facebook menyebutkan untuk kreator harus memenuhi kebijakan privasi, standar komunitas yang telah ditetapkan serta mematuhi ketentuan penggunaan.

Selain itu, ada syarat teknis yang harus dipenuhi saat membuat konten video Reels, antara lain:

Kemudian untuk sisi audio, pengguna dapat mengikuti ketentuan ini:

Tips agar Video Reels Ditonton Banyak Orang

Berikut ini sejumlah tips agar vide reels yang dibuat bisa ditonton oleh banyak orang, sehingga bisa memenuhi persyaratan monetisasi, yaitu:

Kemudian hindari mengunggah konten berkualitas rendah, seperti:

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Tags:
video reels Facebookmonetisasi kontenfacebooktips

Muhammad Dzikrillah Tauzirie

Reporter

Muhammad Dzikrillah Tauzirie

Editor