Ini Cara Mencegah Akun WhatsApp Dicuri Orang Lain dan Hindari Kerugian!

Senin 02 Des 2024, 10:01 WIB
Ini cara mencegah akun WhatsApp dicuri orang lain (Foto: Pinterest)

Ini cara mencegah akun WhatsApp dicuri orang lain (Foto: Pinterest)

Jika Anda ingin menambahkan atau mengubah alamat email untuk keperluan pemulihan akun, ikuti langkah-langkah berikut:

Menambahkan Alamat Email:

  • Buka pengaturan WhatsApp dan masuk ke menu Akun, buka Verifikasi dua langkah
  • Pilih Tambah Alamat Email dan masukkan alamat email yang dapat Anda akses

Mengubah Alamat Email:

  • Buka pengaturan WhatsApp dan masuk ke menu Akun, buja Verifikasi dua langkah
  • Pilih Ubah alamat email dan masukkan alamat email baru

Cara Menonaktifkan Verifikasi Dua Langkah

Jika Anda ingin menonaktifkan fitur verifikasi dua langkah, Anda bisa mengikuti langkah-langkah berikut:

  • Masuk ke aplikasi WhatsApp dan buka menu pengaturan
  • Pilih Akun dan klik Verifikasi dua langkah
  • Ketuk Matikan untuk menonaktifkan fitur verifikasi dua langkah
  • Anda akan diminta untuk memasukkan PIN yang telah Anda buat sebelumnya

Mengaktifkan verifikasi dua langkah adalah langkah penting untuk melindungi akun WhatsApp Anda dari akses yang dapat merugikan.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Berita Terkait

News Update