POSKOTA.CO.ID - Sekarang ini ada beberapa aplikasi penghasil uang yang dapat memudahkan Anda dalam meraih cuan tambahan di kehidupan sehari-hari sehingga Anda tidak perlu merasa kesulitan lagi.
Aplikasi tersebut dapat Anda temukan di Google Play Store dan App Store, maka dapat dipastikan aman digunakan. Jadi Anda tidak perlu ragu lagi untuk mengunduhnya.
Apabila berhasil menghasilkan cuan dari aplikasi tersebut maka uang bisa langsung cair ke dompet elektronik DANA pribadi milik Anda.
Maka dari itu penting bagi Anda untuk memiliki akun DANA terlebih dahulu yang tersambung dengan nomor hp aktif.
Mengingat aplikasi yang digunakan juga dapat diakses secara online, maka perangkat yang digunakan juga harus dilengkapi dengan koneksi internet stabil.
Sebelum mengetahui aplikasi penghasil uang apa saja yang dapat digunakan, Anda harus membuat akun DANA terlebih dahulu dengan cara berikut ini apabila belum memilikinya.
Cara Buat Akun DANA
Cara untuk membuat akun DANA tentu sangatlah mudah, ikutilah langkah-langkah di bawah ini:
- Unduh aplikasi DANA
- Masukkan nomor handphone aktif
- Masukkan kode token (OTP) yang diterima melalui SMS pada nomor handphone tersebut
- Isi nama lengkap sesuai dengan KTP
- Buatlah PIN DANA dengan menggunakan 6 digit angka yang mudah diingat
- Konfirmasikan PIN DANA yang telah dibuat
- Selesai
Apabila sudah memiliki akun DANA, maka langkah selanjutnya adalah klaim saldo DANA gratis dengan cara berikut ini.
Aplikasi Penghasil Uang
Ada beberapa aplikasi penghasil uang yang dapat Anda unduh secara gratis dan menggunakannya untuk menghasilkan saldo DANA gratis.
Namun perlu diketahui bahwa Anda bisa menghasilkan uang hingga Rp200.000 melalui aplikasi ini adalah dengan cara mengumpulkan koin rewards terlebih dahulu.
Aplikasi penghasil uang tersebut tersebut di antaranya adalah sebagai berikut:
1. TikTok
TikTok merupakan salah satu aplikasi yang paling laris digunakan hingga saat ini karena menyediakan berbagai keseruan di dalamnya, terutama dengan konten foto atau video yang menarik.
Namun perlu dicatat bahwa aplikasi ini tidak hanya sebagai media hiburan saja, melainkan dapat menghasilkan uang juga sehingga Anda bisa mendapatkan cuan tambahan dalam kehidupan sehari-hari.
Seperti yang sudah dikatakan bahwa Anda dapat meraih uang dan mencairkannya menjadi saldo DANA apabila koin rewards sudah terkumpul cukup banyak.
Berikut cara mengumpulkan koin rewards dari TikTok:
- Ikut misi yang kerap diselenggarakan yaitu Bonus TikTok
- Mengundang teman untuk unduh TikTok menggunakan kode referral
- Mendapatkan gift saat live streaming
- Bekerja sama dengan suatu brand untuk mempromosikan produknya. Biasanya brand akan memberikan koin sesuai dengan kesepakatan masing-masing
2. Fizzo Novel
Kemudian aplikasi kedua adalah Fizzo Novel yang dapat digunakan sebagai penghasil cuan tambahan.
Anda bisa mendapatkan uang melalui Fizzo Novel dengan mengumpulkan koin rewards juga.
Tidak berbeda jauh dengan TikTok, ada cara menghasilkan uang dari aplikasi novel gratis tersebut yaitu sebagai berikut:
- Mengikuti misi harian seperti membaca novel dengan durasi waktu tertentu
- Login aplikasi setiap hari
- Membuat konten menarik dan banyak pembacanya
- Mengundang teman menggunakan kode referal
Apabila berhasil mengumpulkan koin dari kedua aplikasi tersebut dengan nominal banyak, maka selanjutnya Anda bisa langsung mencairkannya ke dompet elektronik DANA.
Demikian informasi yang dapat Anda simak terkait cara klaim saldo DANA dari aplikasi penghasil uang, semoga bermanfaat.
DISCLAIMER: Anda bisa mendapatkan Rp200.000 tergantung dengan berapa banyak koin yang telah dikumpulkan.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.