Bansos BPNT Rp400.000 Tahap Keenam Dipastikan Cair Akhir Tahun 2024, Cek Rekening Berkala

Senin 25 Nov 2024, 20:39 WIB
cek pencairan saldo bansos BPNT Rp400.000. (poskota/faiz)

cek pencairan saldo bansos BPNT Rp400.000. (poskota/faiz)

Pengecekan saldo dilakukan untuk penerima BPNT pemilik KKS BNI, BRI, dan Bank Mandiri sama-sama masih kosong. 

Jadi harap bersabar menunggu pencairannya yang kemungkinan dimulai akhir November 2024 ini atau awal Desember 2024 mendatang. 

Para keluarga penerima manfaat (KPM) BPNT yang sudah terverifikasi Kemensos bisa cek saldo rekening berkala untuk memastikan kembali pencairan saldo bansos BPNT Rp400.000 ini. 

Informasi lebih lanjut penyaluran bansos pemerintah ini bisa ikuti akun media sosial atau web resmi Kemensos, kemudian cek kembali data KPM bisa akses melalui cekbansos.kemensos.go.id.  

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari. 

Berita Terkait
News Update