Trik WhatsApp Centang Satu, Tetap Terlihat Online Tanpa Diketahui Pengirim!

Minggu 24 Nov 2024, 11:36 WIB
Simak trik cara WhatsApp tetep ceklis satu meskipun sedang online. (Canva)

Simak trik cara WhatsApp tetep ceklis satu meskipun sedang online. (Canva)

POSKOTA.CO.ID - Bagi sebagian orang, menjaga privasi di aplikasi pesan seperti WhatsApp adalah hal yang sangat penting, namun tanpa harus memutuskan koneksi internet atau menjadi benar-benar offline. Apakah Anda ingin tetap menjaga jarak tanpa diketahui sedang online? 

Ada trik menarik yang memungkinkan Anda tetap terlihat "online" namun tanpa memberi tahu pengirim bahwa pesan sudah diterima. 

Pesan yang masuk akan tetap berstatus ceklis satu meskipun Anda sedang aktif menggunakan aplikasi!

Dikutip dari akun Youtube makin viral, trik ini sangat cocok untuk Anda yang ingin sedikit "menyembunyikan" status Anda.

Tak hanya membatasi gangguan, atau sekedar ingin waktu pribadi tanpa harus terlihat online. Penasaran bagaimana caranya? Simak cara lengkapnya di bawah ini!

Mengapa Pesan WhatsApp Tetap Ceklis Satu Meski Anda Sedang Online?

Pada umumnya, WhatsApp menunjukkan status ceklis dua setelah pesan berhasil diterima oleh penerima. 

Artinya, jika Anda membaca pesan tersebut, pengirim akan tahu Anda sudah menerima dan membacanya. Namun, dengan menggunakan trik ini, 
Anda dapat tetap terlihat seperti belum menerima pesan meskipun Anda sedang online. 

Pesan akan tetap berstatus ceklis satu, seolah-olah Anda sedang offline atau tidak membuka aplikasi.

Fitur ini memanfaatkan pengaturan tertentu di WhatsApp yang memungkinkan Anda untuk menjaga status online Anda tetap aktif, tetapi tanpa memberi tahu pengirim bahwa Anda sudah membaca pesan mereka.

Trik WhatsApp Centang Satu Meski Sedang Online

Berikut ini adalah langkah-langkah sederhana untuk membuat pesan WhatsApp tetap centang satu meskipun Anda sedang aktif menggunakan aplikasi, sebagaimana dikutip dari tutorial di YouTube oleh akun Tutorind:

1. Pastikan WhatsApp Anda Terbaru

Langkah pertama adalah memastikan bahwa WhatsApp yang Anda gunakan adalah versi terbaru. 

Berita Terkait

News Update