Bansos BPNT PT Pos Bakal Cair Rp1,2 Juta? Simak Informasi Selengkapnya di Sini!

Minggu 24 Nov 2024, 10:29 WIB
Dana bansos BPNT peralihan PT Pos cair berapa di tahap 6 ini? (Pixabay/IqbalStock)

Dana bansos BPNT peralihan PT Pos cair berapa di tahap 6 ini? (Pixabay/IqbalStock)

Penyaluran dana akan dilakukan melalui Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) yang diterbitkan bank Himbara. Namun, beberapa KPM tetap menerima bantuan lewat kantor Pos karena akses ke bank yang sulit dan perhitungan lainnya.

Jadi, KPM harap bersabar untuk menunggu surat pemberitahuan dari pihak bak untuk mengambil kartu KKS merah putih maupun surat dari PT Pos untuk mengambil uang langsung.

Dengan rapelan bantuan ini, pemerintah berupaya memastikan bahwa semua hak KPM tetap terpenuhi meskipun terjadi kendala di periode sebelumnya.

Jangan lupa periksa status penerima KPM di situs atau aplikasi Cek Bansos Kemensos. Pantau terus informasi resmi untuk mengetahui jadwal pencairan berikutnya!

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Berita Terkait
News Update