POSKOTA, CO.ID- Terdapat tiga aplikasi penghasil uang tertinggi yang ada di Play Store dan terbukti membayar penggunanya hingga Rp300.000 dalam bentuk saldo DANA gratis.
Mencari uang jajan tambahan kini sangatlah mudah dilakukan, salah satunya dengan cara memanfaatkan aplikasi penghasil uang yang bisa anda unduh di Play Store maupun App Store.
Menariknya, sudah banyak aplikasi penghasil saldo gratis yang terbukti membayar penggunanya, seperti aplikasi game, mengisi survei, menonton video, membaca berita dan novel.
Namun, kali ini akan merekomendasikan anda untuk mencari uang tambahan melalui aplikasi survei penghasil uang dengan rating tertinggi yang ada di Play Store.
Aplikasi Survei Penghasil Uang
Aplikasi survei penghasil uang merupakan aplikasi yang menawarkan hadiah atau reward dalam bentuk saldo DANA gratis jika anda berhasil mengerjakan survei sampai akhir.
Pada aplikasi survei, terdapat banyak jenis survei yang bisa anda pilih untuk dikerjakan. Anda bisa memilih yang paling mudah untuk mengumpulkan poin atau koin sebanyak-banyaknya.
Jika koin atau poin sudah merasa cukup banyak dikumpulkan, maka anda bisa tukar menjadi uang gratis dalam bentuk saldo DANA ke dompet elektronik.
Mengapa harus aplikasi survei? Karena, aplikasi survei ini memberikan hadiah uang gratis dengan nominal yang cukup besar, per aplikasi anda bisa klaim saldo mulai Rp100.000. Jika berhasik mainkan tiga aplikasi, anda dapat klaim hingga Rp300.000.
Lantas, bagaimana cara mainkan aplikasi survei untuk bisa dapatkan saldo DANA gratis, dan cara klaim saldonya ke dompet elektronik? Yuk, simak di sini sampai akhir.
3 Aplikasi Survei Penghasil Uang
1. Google Survei Berhadiah
Unduh dan Daftar:
- Download aplikasi Google Opinion Rewards dari Google Play Store.
- Daftar menggunakan akun Google anda.
Lengkapi Profil Anda:
- Jawab beberapa pertanyaan awal untuk membantu aplikasi memahami profil anda. Ini akan menentukan jenis survei yang akan anda terima.
Jawab Survei yang Ditawarkan:
- Anda akan mendapatkan notifikasi setiap kali survei tersedia.
- Survei biasanya terdiri dari 2–10 pertanyaan singkat yang dapat diselesaikan dalam hitungan menit.
Kumpulkan Hadiah:
- Setelah menyelesaikan survei, anda akan menerima hadiah dalam bentuk saldo Google Play atau uang tunai.
Cara Klaim Saldo ke DANA
- Transfer saldo Google Play anda ke dompet elektronik seperti DANA menggunakan aplikasi pihak ketiga seperti crypto wallet atau jasa konversi saldo.
- Jika hadiah berupa uang tunai, masukkan nomor DANA anda untuk mencairkannya.
2. AttaPoll
Cara Main AttaPoll
Unduh dan Registrasi:
- Download AttaPoll dari Google Play Store atau App Store.
- Daftar menggunakan email atau akun media sosial.
Sesuaikan Profil:
- Isi profil anda dengan lengkap agar aplikasi dapat mencocokkan survei yang relevan.
Pilih Survei yang Tersedia:
- Buka aplikasi dan pilih survei dengan pembayaran terbaik.
- Setiap survei memiliki durasi dan tingkat kesulitan berbeda.
Kumpulkan Pendapatan:
Setelah survei selesai, anda akan mendapatkan pembayaran dalam bentuk dolar.
Cara Klaim Saldo ke DANA
- Tukarkan dolar yang anda kumpulkan melalui PayPal.
- Hubungkan akun PayPal anda dengan akun DANA untuk mencairkan saldo.
3. Toloka
Cara Main Toloka
Unduh dan Buat Akun:
- Download Toloka dari Google Play Store atau App Store.
- Daftar menggunakan email atau akun Yandex.
Lengkapi Pelatihan:
- Beberapa tugas memerlukan pelatihan singkat sebelum anda bisa menyelesaikannya.
Selesaikan Tugas Mikro:
- Pilih tugas seperti pengisian survei, pemeriksaan data, atau pengambilan foto tertentu.
- Tugas biasanya membutuhkan waktu 2–10 menit untuk diselesaikan.
Terima Pembayaran:
- Setelah tugas disetujui, anda akan menerima bayaran dalam bentuk dolar yang dapat ditarik melalui berbagai metode.
Cara Klaim Saldo ke DANA
- Tukarkan pendapatan anda melalui PayPal atau Skrill.
- Hubungkan akun dompet digital seperti DANA untuk mencairkan dana dalam bentuk rupiah.
Di atas merupakan tiga aplikasi survei dengan rating tertinggi yang bisa anda unduh dan mainkan sekarang juga untuk bisa hasilkan saldo DANA gratis hingga Rp300.000 ke dompet elektronik.
Tetapi, jangan jadikan cara tersebut sebagai sumber utama anda dalam mencari uang gratis. Karena, tentunya akan membutuhkan waktu yang cukup lama.
Selain itu, anda bisa temukan berita dan informasi menarik lainnya di Google News. Lalu, ikuti channel WhatsApp Poskota agar tidak ketinggalan updatean berita di setiap harinya.
Diantaranya adalah mengenai berita kriminal, nasional, tekno, lifestyle, dan hiburan. Banyak informasi terbaru, terupdate, terhangat, dan terpercaya di channel Poskota.
Disclaimer: POSKOTA tidak menjamin keberhasilan anda untuk mendapatkan saldo DANA gratis Rp300.000 dari aplikasi survei. Namun, segera cek cara klaimnya di sini. Selamat mencoba, semoga berhasil.