POSKOTA.CO.ID - Ada kesempatan untuk daftar buat akun Kartu Prakerja meskipun hingga sampai saat ini pendaftaran belum dibuka oleh pihak penyelenggara.
Program Prakerja dibawah naungan Kementerian Perekonomian harus memberhentikan sementara waktu menunggu keputusan pemerintah.
Apakah program prakerja ini akan dilanjut atau tidaknya. Namun secara resmi pihak penyelenggara Prakerja belum mengumumkan.
Akses ke website untuk buat akun Prakerja juga masih bisa dilakukan oleh peserta yang ingin ikutan program Prakerja.
Untuk itu, peserta bisa buat akun prakerja syaratnya gampang cuma modal Nomor Induk Kependudukan (NIK) Kartu Tanda Penduduk (KTP).
Selain itu, untuk alur tahapan daftar Prakerja sebagai berikut.
1. Isi kelengkapan biodata sesuai NIK KTP
2. Buat akun email dan password untuk akun Prakerja
3. Harus melakukan scan wajah
4. Klik "gabung gelombang"
Siap-siaplah bagi peserta nanti jika dinyatakan lolos, agar langsung ikutan untuk tahapan selanjutnya.
Yaitu kalian akan diberikan biaya untuk ikut pelatihan Prakerja yang wajib untuk diikuti.
Jika telah menyelesaikan tahap pelatihan.
Kalian berhak dapat saldo dana gratis Rp700.000 insentif.