5 Tips Ampuh Atasi Insomnia, Salah Satunya Stop Overthinking

Minggu 03 Nov 2024, 11:49 WIB
Ilustrasi. Berikut ini adalah tips ampuh mengatasi insomnia atau gangguan tidur. (Freepik/karlyukav)

Ilustrasi. Berikut ini adalah tips ampuh mengatasi insomnia atau gangguan tidur. (Freepik/karlyukav)

POSKOTA.CO.ID - Insomnia merupakan masalah tidur yang mungkin sering atau pernah dialami banyak orang, terlebih mereka dengan aktivitas padat.

Ada beragam faktor yang menyebabkan insomnia, di antaranya yakni menjalani aktivitas padat atau terlalu lelah.

Kemudian memiliki tekanan psikologi, bahkan mungkin karena obat atau menderita penyakit tertentu.

Jika Anda mengalami insomnia, Anda bisa mencoba mengatasinya dengan beberapa cara.

Dikutip dari Health Line, berikut ini adalah tips ampuh untuk mengatasi insomnia atau gangguan tidur.

5 Tips Ampuh Atasi Insomnia

1. Yoga

Yoga dipercaya memiliki efek positif pada kualitas tidur. Olahraga ini sama dengan meditasi, di mana dapat mengurangi stres, meningkatkan fungsi fisik, dan meningkatkan fokus mental.

Pilih gaya yang lebih berfokus pada meditasi bergerak, atau latihan pernapasan sebagai lawan dari gerakan fisik yang sulit. 

Gerakan lambat dan terkontrol memungkinkan Anda untuk tetap hadir dan fokus. Yin dan yoga restoratif adalah pilihan tepat.

2. Meditasi Kesadaran

Sambil duduk tenang, ambil napas secara perlahan dan lakukan berulang. 

News Update