Dengan kamera belakang 108 MP dan kamera depan 32 MP, hasil fotonya tak kalah menarik.
Menggunakan MediaTek Helio G99, ponsel ini menawarkan baterai 5000 mAh dengan pengisian 33 Watt, memastikan daya tahan yang baik.
Dengan beragam pilihan smartphone Rp2 jutaan ini, Anda dapat menemukan perangkat yang sesuai dengan kebutuhan dan budget Anda di akhir tahun.
Sekian rekomendasi hp murah Rp2 jutaan yang bisa menjadi pilihan Anda.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.