POSKOTA.CO.ID - Di era digital ini, semakin banyak orang yang mencari cara untuk mendapatkan penghasilan tambahan secara online.
Salah satu metode yang paling populer adalah, melalui aplikasi penghasil uang yang menawarkan imbalan dalam bentuk saldo Dana.
Dalam artikel ini, kami akan membahas tiga aplikasi yang diklaim benar-benar membayar para penggunanya.
Dengan berbagai tugas menarik dan mudah, pengguna bisa merasakan keuntungan nyata dari aplikasi ini.
Untuk bisa memanfaatkan aplikasi penghasil uang ini, kamu perlu mengunduh aplikasi tertentu yang tersedia di Google Play Store atau App Store.
Selanjutnya silahkan kamu melakukan registrasi menggunakan nomor ponsel atau akun sosial media.
Setelah terdaftar, kamu bisa mulai menyelesaikan tugas yang tersedia, seperti check-in harian, menonton iklan, atau membagikan kode referral ke teman-teman.
Setiap tugas yang berhasil diselesaikan, akan memberikan poin atau reward yang dapat dikonversi menjadi saldo Dana.
Berikut ini tiga rekomendasi aplikasi penghasil uang gratis yang diklaim kerap membayar para penggunanya.
1. SnackVideo
Untuk mendapatkan uang gratis dari aplikasi ini, kamu hanya perlu menonton video, mengundang teman, dan menyelesaikan misi harian.
Dari aktivitas yang dilakukan tersebut, kamu akan mendapatkan rewar berupa koin yang selanjutnya bisa ditukar dengan saldo dana.
SnackVideo merupakan salah satu aplikasi yang diklaim populer di Indonesia, dan terbukti membayar penggunanya tepat waktu.
2. TikTok Lite
Selanjutnya ada TikTok Lite. Aplikasi ini pun menawarkan penghasilan bagi pengguna melalui sistem poin.
Setiap kamu menonton video dan mengundang teman untuk bergabung, akan mendapatkan imbalan berupa poin yang dapat ditukarkan menjadi saldo Dana, OVO, atau rekening bank.
TikTok Lite telah lama dipercaya dan banyak, bahkan telah membuktikan pembayar para penggunanya.
3. Neo+ (Neobank)
Aplikasi bank digital dari Bank Neo Commerce ini, diklaim memberikan bonus pendaftaran dan referral bagi pengguna baru.
Setelah mendaftar dan menyelesaikan tugas yang diberikan, pengguna akan mendapatkan uang tunai yang langsung bisa ditarik.
Aplikasi ini terbilang cukup aman, karena merupakan bagian dari layanan bank yang diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK).
Disclaimer: Beberapa aplikasi mungkin menjanjikan penghasilan besar, tetapi belum tentu semuanya benar-benar membayar. Sebaiknya hati-hati dalam memilih aplikasinya.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.