Kartu Prakerja gelombang 72 belum dibuka, siapkan Ini untuk dapat Insentif saldo DANA gratis Rp700.000 sembari menunggu pembukaan pendaftaran, simak caranya. (Prakerja/Edited by Rinrin Rindawati/Poskota)

EKONOMI

Belum Dibuka! Ini Langkah Persiapan Daftar Program Kartu Prakerja Gelombang 72 untuk Dapat Saldo DANA Gratis hingga Rp700.000

Kamis 24 Okt 2024, 09:34 WIB

POSKOTA.CO.ID - Gelombang 72 Program Kartu Prakerja belum dibuka, namun antusiasme masyarakat untuk mendapatkan saldo DANA gratis sudah mulai terasa dilihat dari postingan instagram Prakerja.

Peserta yang lolos seleksi dan mengikuti pelatihan akan menerima saldo dana insentif sebesar Rp700.000 setelah menyelesaikan pelatihan dan mengisi survei.

Untuk memastikan Anda siap, berikut adalah langkah persiapan daftar program Kartu Prakerja gelombang 72.

Langkah Persiapan Kartu Prakerja

1. Pastikan Anda Memenuhi Syarat Pendaftaran

 Agar bisa mengikuti Program Kartu Prakerja, pastikan Anda memenuhi kriteria berikut:

2. Siapkan Dokumen yang Dibutuhkan

Selama proses pendaftaran, Anda akan diminta untuk mengisi beberapa informasi dan mengunggah dokumen. Pastikan Anda sudah menyiapkan:

3. Buat Akun di Situs Resmi Kartu Prakerja

Jika belum memiliki akun, Anda bisa mendaftar lebih awal di situs resmi www.prakerja.go.id. Berikut langkah-langkah membuat akun:

4. Siapkan Diri untuk Mengikuti Tes Seleksi

Setelah mendaftar Anda akan diminta mengikuti tes motivasi dan kemampuan dasar. Beberapa tips yang bisa Anda persiapkan:

5. Unduh Aplikasi Dompet Elektronik DANA

Karena insentif akan disalurkan melalui dompet digital, salah satunya DANA, pastikan Anda sudah memiliki aplikasinya di smartphone.

Setelah terdaftar di Prakerja, Anda bisa menghubungkan akun DANA dengan Kartu Prakerja untuk menerima insentif.

Kapan Gelombang 72 Dibuka?

Meski belum ada tanggal resmi pembukaan, gelombang-gelombang sebelumnya biasanya dibuka pada hari Jum'at setiap bulannya.

Oleh karena itu, Anda perlu terus memantau informasi terbaru di instagram atau situs resmi Kartu Prakerja agar tidak ketinggalan pendaftaran.

Jangan lewatkan kesempatan ini untuk mendapatkan pelatihan berkualitas dan saldo DANA gratis dari pemerintah hingga Rp700.000!

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari. 

Tags:
Saldo DANA Gratis dari PemerintahInsentifdompet elektronikprakerjakartu prakerja

Syifa Luthfiyah

Reporter

Syifa Luthfiyah

Editor