Rekomendasi HP Terbaik untuk Konten Kreator, Cocok Buat Live Jualan

Rabu 23 Okt 2024, 21:53 WIB
Samsung Galaxy A23 menjadi aalaa. (GSM Arena)

Samsung Galaxy A23 menjadi aalaa. (GSM Arena)

Rekomendasi 

Meskipun autofokus-nya tidak terlalu cepat, hasil bokeh yang dihasilkan masih terbilang baik untuk kelasnya. 

Untuk kondisi low light, hasil foto tetap memuaskan, meski perlu sedikit penyesuaian.

3. Infinix Zero 20

Infinix Zero 20 menjadi perhatian dengan resolusi kamera selfie 60 megapiksel, menjadikannya pilihan unggulan untuk pecinta selfie. 

Ditenagai oleh chipset Helio G99 dan layar AMOLED dengan refresh rate 90 Hz, smartphone ini menawarkan tampilan yang memukau.

Dengan kamera utama 108 megapiksel, kualitas foto sangat baik, baik di dalam maupun di luar ruangan. Hasil video pun cukup stabil untuk keperluan pembuatan konten.

4. Poco M4 Pro

Poco M4 Pro memiliki tiga lensa, termasuk kamera utama 64 megapiksel. Meskipun hasil foto tidak selalu konsisten, detail gambar dan dynamic range-nya cukup baik.

Poco M4 Pro dapat merekam video di 1080p 30 FPS. Meskipun hasil warna kadang kurang konsisten, kestabilan video cukup memadai.

5. Tecno Spark 9

Tecno Spark 9T menawarkan kamera selfie 32 megapiksel, cocok untuk pengguna yang aktif di media sosial. 

Ditenagai oleh chipset Helio G37, smartphone ini memiliki performa yang cukup untuk penggunaan sehari-hari.

Hasil foto di kondisi cahaya baik sangat memuaskan dengan detail yang tajam. Meski dalam kondisi cahaya rendah hasilnya sedikit berkurang, tetap layak untuk diunggah.

Setiap smartphone yang direkomendasikan memiliki kelebihan masing-masing yang bisa disesuaikan dengan kebutuhan pengguna.

Berita Terkait

News Update