POSKOTA.CO.ID - Prakerja menyediakan kelas pelatihan yang bermanfaat untuk para peserta lolos gelombang 72 yang segera dibuka nanti. Yuk, simak informasi selengkapnya di sini.
Semenjak pertama kali dilaksanakan, program Prakerja telah menyediakan kelas pelatihan yang sangat bermanfaat untuk para pesertanya.
Kelas pelatihan dari Prakerja ini merupakan salah satu sarana untuk mewujudkan Sumber Daya Manusia (SDM) yang berkualitas di Indonesia.
Untuk mengikuti kelas pelatihan tersebut, syarat utama para pesertanya adalah lolos gelombang pendaftarannya.
Setelah lolos, para pesertanya bebas memilih kelas pelatihan yang disediakan oleh Prakerja dan lembaga pelatihan yang bekerjasama.
Semua jenis kelas pelatihan dapat diambil sesuai dengan minat dan bakat dari pesertanya.
Hingga saat ini belum ada pengumuman terkait pendaftaran Prakerja gelombang 72 yang bisa didapatkan oleh calon pesertanya.
Untuk mengetahui tanggai pelatihannya, para calon peserta Prakerja bisa mengeceknya di situs resmi atau Instagram resmi prakerja.go.id.
Silakan simak informasi lebih lanjut terkait daftar kelas pelatihan dan syarat mendaftarkan diri ke Prakerja di bawah ini.
Daftar Kelas Pelatihan Prakerja
Berikut adalah beberapa daftar kelas pelatihan yang dapat diambil dari Prakerja gelombang 72 yang segera dibuka:
- Kelas Bahasa Asing
- Kelas Programming
- Kelas Teknik
- Kelas Bisnis
- Kelas Ekonomi
- Kelas Public Relation/Hubungan Masyarakat
- Kelas UMKM
- Kelas Human Resource/Personalia.
Masih banyak kelas-kelas pelatihan yang disediakan oleh Prakerja yang dapat diambil sesuai dengan minat dan keterampilan pesertanya.