NISN dan NIK dengan Nama Lengkap Siswa Ini Menerima Rp450.000 Saldo Dana Bansos PIP Melalui Rekening SimPel BRI, Cek Jenjang Pendidikan yang Menerimanya

Senin 21 Okt 2024, 23:58 WIB
Melalui rekening SimPel BRI saldo dana bansos PIP Rp450.000 diterima siswa dengan NISN dan NIK terdaftar. (Neni Nuraeni)

Melalui rekening SimPel BRI saldo dana bansos PIP Rp450.000 diterima siswa dengan NISN dan NIK terdaftar. (Neni Nuraeni)

Untuk mengetahui status penerima bansos PIP tahun 2024, orang tua siswa dapat mengikuti cara pengecekan seperti berikut:

1. Akses Situs Resmi

Pertama, buka situs resmi PIP di pip.kemdikbud.go.id menggunakan perangkat ponsel.

2. Cari Penerima PIP

Di halaman utama, pilih form yang bertuliskan "Cari Penerima PIP".

3. Masukkan Data Diri

Isikan NISN dan NIK peserta didik yang bersangkutan.

4. Verifikasi Kode Keamanan 

Ketikkan kode keamanan yang ditampilkan untuk memastikan keamanan data.

5. Cek Status

Klik tombol berwarna biru bertuliskan "Cek Penerima PIP" untuk melihat hasilnya.

Setelah mengikuti langkah-langkah tersebut, pengguna akan melihat status penyaluran bantuan. 

Apabila dalam keterangan tertulis "Nominasi", artinya siswa tersebut telah terdaftar sebagai calon penerima bansos PIP.

Informasi yang ditampilkan meliputi nama lengkap peserta didik, sekolah, wilayah, bank yang ditunjuk, serta status penerima. 

Bansos PIP tahun 2024 ini merupakan upaya pemerintah untuk memastikan akses pendidikan yang lebih baik bagi semua anak Indonesia.

Itulah informasi mengenai PIP bagi siswa semua jenjang terutama tingkat SD dengan dana Rp450.000 yang diterima.

DISCLAIMER: Terkait teknis penetapan, verifikasi, hingga proses pencairan Bansos PIP berikut jadwal tepatnya hanya diketahui oleh pemerintah. Teknis detail biasanya tidak akan dipublikasikan atau disebar luas.

Berita Terkait

News Update