Cara Mainkan DANAPoly untuk dapatkan saldo DANA gratis melalui aplikasi DANA. (IG: @dana.id)

TEKNO

Dapatkan Saldo DANA Gratis, Voucher Diskon, hingga Cashback Melalui Game DANAPoly, Begini Cara Mainnya

Senin 21 Okt 2024, 12:32 WIB

POSKOTA.CO.ID - Kamu bisa meraih saldo DANA gratis dengan memainkan game bernama DANAPoly di aplikasi dompet elektronik tersebut.

Apliaksi DANA menghadirkan beragam fitur yang bisa memungkinkan penggunanya mendapatkan banyak hadiah.

DANAPoly adalah permainan interaktif di aplikasi DANA yang mirip dengan permainan Monopoli. 

Dalam permainan tersebut, pengguna bisa mendapatkan berbagai hadiah setelah melempar dadu dan berjalan di papan permainan. 

Cara Bermain DANAPoly di Aplikasi DANA

Hadiah dalam Game DANAPoly

Hadiah yang bisa didapatkan di DANAPoly bervariasi, di antaranya:

  1. Saldo DANA gratis: Uang digital yang akan langsung ditambahkan ke akun DANA kamu.
  2. Voucher Diskon: Berupa potongan harga untuk berbagai layanan, seperti pembelian pulsa, pembayaran tagihan, atau merchant yang bekerja sama.
  3. Kupon Undian: Kesempatan untuk mengikuti undian berhadiah.
  4. Voucher Cashback: Dapat digunakan saat bertransaksi di aplikasi DANA.
  5. Item atau Bonus lainnya: Tergantung pada promosi atau event yang sedang berlangsung.

Untuk memperoleh dadu tambahan, kamu bisa melakukan beberapa trik, antara lain:

Setiap hari biasanya pengguna akan diberikan kesempatan bermain gratis, dan untuk mendapatkan kesempatan lebih banyak, kamu perlu menyelesaikan beberapa aktivitas di dalam aplikasi.

Itulah cara bermain game DANAPoly di aplikasi DANA untuk bisa mendapat kesempatan meraih saldo DANA gratis, Voucher Diskon, hingga Voucher Cashback.(*)

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.
 

Tags:
Saldo DANA Gratisaplikasi danaDANAPolyvouchercashbackdompet elektronik

Wildan Apriadi

Reporter

Wildan Apriadi

Editor