Cara dapat saldo DANA gratis yang direkomendasikan. (Foto: Poskota/Kamila Sayara Avicena)

TEKNO

3 Cara Klaim Saldo DANA Gratis Rp100.000 yang Langsung Cair ke Nomor Telepon Dompet Elektronik, Mudah Banget!

Senin 21 Okt 2024, 21:55 WIB

POSKOTA.CO.ID -  Berikut ini beberapa cara klaim saldo DANA gratis yang patut dicoba oleh masyarakat kalau mau dapat penghasilan tambahan.

Mau mencoba menghasilkan uang gratis dari internet? Yuk, simak ulasan selengkapnya dalam artikel ini.

Saat ini menghasilkan uang gratis dari internet menjadi tren baru di kalangan masyarakat, terutama bagi mereka yang memang aktif menggunakannya.

Ada banyak cara yang bisa dicoba untuk mendapatkan saldo gratis dari internet sehingga kamu bisa memilih yang menurutmu paling mudah.

Namun, sebelum itu pastikan lebih dulu kalau kamu sudah mengunduh aplikasi dompet elektronik DANA.

Aplikasi ini diperlukan untuk melakukan pencairan hadiah yang nanti kamu dapatkan dari internet.

Jika sudah memiliki aplikasinya, pastikan juga untuk membuat akun dengan menyambungkan nomor Hp kamu.

Setelah itu, kamu bisa mencoba beberapa cara yang direkomendasikan di bawah ini untuk mendapatkan saldo DANA gratis.

Bagi kamu yang penasaran bagaimana cara klaim saldo DANA gratis dari internet, berikut panduannya untuk kamu.

1. Link DANA Kaget

Berikut langkah-langkah yang harus kamu ikuti untuk klaim saldo DANA Kaget gratis.

  1. Temukan tautan DANA Kaget di aplikasi DANA maupun di media sosial apapun
  2. Selanjutnya, buka tautan tersebut atau pindai kode QR DANA Kaget
  3. Kemudian tautan tadi akan mengarah ke aplikasi DANA Kaget
  4. Setelah itu, buka gambar amplop atau ketuk "Buka Sekarang"
  5. Jika kuota masih tersedia, secara otomatis saldo DANA Kaget akan masuk ke rekening DANA mu
  6. Selamat mencoba

2Googel Survei Berhadiah

Google memiliki aplikasi yang bisa memberi hadiah dalm bentuk saldo e-wallet jika kamu mengisi sejumlah pertanyaan dalam survei yang diberikan.

Aplikasi tersebut bernama Google Survei Berhadiah. Berikut langkah-langkah yang harus kamu ikuti untuk mendapatkan saldo DANA gratis dari Google Survei.

  1. Pergi ke toko aplikasi resmi Play Store atau App Store
  2. Unduh aplikasi Google Survei Berhadiah
  3. Setelah terpasang, buka aplikasi
  4. Buat akun menggunakan alamat email
  5. Lakukan Setup dan isi profil data diri
  6. Google akan menentukan survei mana yang cocok sesuai data dirimu
  7. Setelah profil lengkap, ikuti instruksi selanjutnya untuk menyelesaikan pendaftaran
  8. Nantinya, Google bakal mengirimi kamu notifikasi bila ada survei yang bisa kamu isi
  9. Jika kamu telah mengisi sejumlah survei berhadiah, Google akan memberikan reward yang  bisa dikumpulkan dan dicairkan jadi saldo DANA

3. Aplikasi Penghasil Uang Gratis

Selain memanfaatkan beragam fitur menarik yang tersedia di DANA untuk mendapatkan saldo DANA gratis, kamu juga bisa mendapat hadiah saldo DANA gratis dari aplikasi penghasil uang yang sedang populer saat ini. 

Untuk mendapatkan saldo DANA gratis dari aplikasi penghasil uang ini pun terbilang cukup mudah. Kamu hanya perlu mengunduh aplikasi penghasil uang yang sedang populer kemudian selesaikan tugas yang diberikan sesuai instruksi. 

Beberapa aplikasi penghasil uang yang populer saat ini ada yang berbentuk game, aplikasi membaca, hingga aplikasi jejaring sosial. Contohnya, seperti Hago, MaGer, Jadi Duit, Fizzo Novel, Snack Video dan lainnya.

Disclaimer: Keberhasilan ataupun kegagalan kamu dalam mendapatkan saldo DANA gratis bukanlah tanggung jawab redaksi. 

Demikian informasi mengenai cara dapat saldo DANA secara gratis dari internet dengan beberapa cara yang sedang populer.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Tags:
Saldo danaSaldo DANA GratisKlaim Saldo DANA Gratisdompet elektroniknomor hplink DANA kaget

Kamila Sayara Avicena

Reporter

Kamila Sayara Avicena

Editor