Masyarakat yang belum memiliki rekening KKS di Bank Himbara dihimbau untuk membuatnya terlebih dahlu untuk memudahkan proses pencairan.
Cara Cek Status Penerima Bantuan Sosial PKH 2024
Untuk mengetahui apakah Anda termasuk dalam daftar penerima bantuan untuk kategori lansia dan penyandang disabilitas berat, silahkan ikuti langkahnya di bawah ini.
- Kunjungi laman resmi cekbansos.kemensos.go.id
- Isi Provinsi
- Isi Kabupaten/Kota
- Isi Kecamatan
- Isi Kelurahan/Desa
- Masukkan nama lengkap sesuai KTP
- Isi kode Captha
- Cari Data
Apabila Anda termasuk sebagai penerima bantuan, maka nanti akan terlihat di sistem status penerima, keterangan, dan periode pemberian bantuan. Demikian informasi mengenai Bantuan Sosial PKH 2024. Cek sekarang juga!
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.