POSKOTA.CO.ID - Pinjaman online digunakan untuk Anda yang butuh pinjaman cepat, berikut ini 4 rekomendasi pinjol legal yang cepat cair.
Saat ini beragam aplikasi yang menyediakan layanan peminjaman uang bermunculan dan dijadikan alternatif.
Alternatif peminjaman uang yang satu ini populer karena memiliki persyaratan yang cenderung sedikit dan cukup cepat mencairkan.
Dalam menggunakan layanan pinjol, Anda harus memastikan pinjol yang digunakan adalah pinjol legal yang aman dan terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan (OJK).
Rekomendasi Pinjol Cepat Cair
1. Kredit Pintar
Rekomendasi aplikasi pinjol legal yang pertama adalah kredit pintar. Kredit Pintar adalah aplikasi pinjaman online yang terdaftar dan memiliki izin dari OJK.
Kredit Pintar menawarkan pinjaman kepada debitur mulai dari Rp800.000 hingga Rp20.000.000.
2. Akulaku
Rekomendasi aplikasi pinjol yang aman dan legal serta memiliki bunga yang cukup rendah adalah Akulaku, dengan bunga sebesar 0,88% per bulan.
Pinjol legal yang satu ini menawarkan limit pinjaman hingga Rp15.000.000 dengan tenor maksimal 15 bulan.
3. Indodana