Simak syarat terbaru untuk daftar Kartu Prakerja Gelombang 72 yang akan dibuka di bulan Oktober 2024 ini.(Poskota/Shandra)

EKONOMI

Syarat Terbaru Daftar Kartu Prakerja Gelombang 72 di Bulan Oktober 2024, Tanggal Berapa Dibuka? Simak Penjelasannya!

Senin 14 Okt 2024, 19:33 WIB

POSKOTA.CO.ID - Kira-kira tanggal berapa pendaftaran dibuka dan apa syarat terbaru untuk daftar kartu prakerja gelombang 72 di bulan Oktober ini? simak penjelasannya di bawah sini.

Bagi peserta yang belum lolos kartu prakerja gelombang 71 sangat menunggu kapan gelombang 72 akan dibuka.

Bahkan banyak yang bertanya-tanya apakah ada syarat terbaru utnuk daftar kartu prakerja gelombang 72? semua akan dikupas tuntas di artikel ini.

Prakerja gelombang 71 terakhir ditutup pada hari Jumat, 28 Agustus 2024. 

Sesuai jadwal yang pernah disampaikan, pendaftaran seharusnya dibuka setiap dua minggu sekali sejak tahun 2023. 

Namun, hingga kini, belum ada tanda-tanda dibukanya Prakerja gelombang 72.

Selalu pantau akun media sosial resminya di Instagram bernama @prakerja.go.id untuk informasi terbaru mengenai pembukaan pendaftaran. 

Jika peserta lolos, bisa klaim saldo DANA gratis ke dompet elektronik.

Nah lalu apa saja syarat untuk para calon peserta, cek di bawah sini!

Syarat Terbaru Daftar Kartu Prakerja

Untuk klaim saldo DANA gratis, ada beberapa syarat yang harus dipenuhi oleh calon peserta, namun belum ada informasi lagi soal syarat terbaru. 

Sejauh ini syarat daftar Prakerja masih sama seperti yang dulu. Berikut syarat-syaratnya:

Itu dia informasi soal syarat terbaru kartu Prakerja gelombang 72 agar bisa klaim saldo DANA prakerja.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari. 

Tags:
Saldo DANA Gratisprakerjakartu prakerjaprogram-pemerintahdompet elektroniksaldo dana prakerjasyarat prakerjaKartu Prakerja gelombang 72

Shandra Dwita

Reporter

Shandra Dwita

Editor