Cek di Sini Apakah Anda Termasuk Penerima Saldo Dana Bansos Rp400.000 dari Pemerintah, Simak Informasi Lengkap Berikut Ini

Senin 14 Okt 2024, 21:51 WIB
Apakah Anda salah satu penerima bansos BPNT? Simak informasi lengkapnya di sini.(Pexels/Ahsanjaya/Dadan)

Apakah Anda salah satu penerima bansos BPNT? Simak informasi lengkapnya di sini.(Pexels/Ahsanjaya/Dadan)

Penerima BPNT tidak diperbolehkan menerima bantuan sosial lainnya seperti Program Kartu Prakerja, Bantuan Subsidi Upah (BSU), atau Bantuan Produktif Usaha Mikro (BPUM).

7. Bukan Pendamping Sosial PKH:

Calon penerima tidak boleh bekerja sebagai pendamping sosial Program Keluarga Harapan (PKH) atau program sejenis lainnya.

Cara Cek Penerima Bansos BPNT

Anda bisa mencari tahu apakah Anda terdaftar sebagai penerima bansos melalui link resmi Kemensos:

  1.  Akses link cekbasos.kemensos.go.id melalui Google.
  2. Isilah kolom-kolom di dashboard sesuai data yang diminta seperti, kolom wilayah penerima (provinsi/kabupaten/kota, kecamatan, desa/kelurahan).

Itulah informasi mengenai bantuan sosial BPNT Rp400.000 dari pemerintah. Simak terus update beritanya di website dan media sosial @kemensosri dan portal berita Poskota setiap hari.

DISCLAIMER: Anda penerima bansos dalam artikel ini bukanlah seluruh pembaca poskota.co.id, melainkan masyarakat yang masuk ke dalam DTKS sebagai penerima bansos dan memenuhi syarat serta kriteria sebagai penerima bantuan sosial dari pemerintah.

Terkait teknis penetapan, verifikasi, hingga proses pencairan BPNT berikut jadwal tepatnya hanya diketahui oleh pemerintah, dalam hal ini adalah Kemensos. Teknis detail biasanya tidak akan dipublikasikan atau disebar luas.

Cek berita dan informasi menarik lainnya di GoogleNews dan follow WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.

Berita Terkait

News Update