Hindari terlalu sering mengecek dana bansos PKH di ATM untuk mengurangi resiko terjadinya kerusakan, kehilangan atau tertelannya kartu KKS.
Dana ini bisa digunakan untuk membeli kebutuhan pokok seperti sembako, biaya pendidikan, atau perawatan kesehatan yang diperlukan keluarga. Gunakan saldo dana bansos dengan bijak dan tepat.
KPM juga diharapkan bisa mengelola dana yang didapat untuk membuat usaha kecil agar keluarga dapat meningkatkan kesejahteraan ekonominya secara bertahap.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.