POSKOTA.CO.ID - Jadi peserta prakerja dapat insentif saldo DANA gratis Rp700.000 langsung cair dompet elektronik, Cek informasinya di sini.
Kartu prakerja akan memberikan saldo DANA gratis langsung bisa dicairkan.
Program kartu prakerja merupakan salah satu upaya pemerintah memberikan dukungan kepada masyarakat untuk meningkatkan keterampilannya.
Agar mudah mendapatkan kerja juga mampu bersaing di dunia kerja adanya program ini juga diharapkan menurunkan angka pengangguran.
Bagi Anda calon peserta yang ingin mendaftarkan diri menjadi peserta dapat mengetahui informasi resminya melalui website atau instagram @prakerja.go.id.
Siapkan NIK KTP untuk menjadi penerima program kartu prakerja dan rasakan manfaat juga keuntungannya.
Bagi Anda yang belum berhasil lolos prakerja gelombang 71 bisa mengikuti kembali pada gelombang 72 mendatang.
Peserta yang lolos seleksi pendaftaran prakerja akan diberikan saldo DANA insentif Rp700.000 secara gratis yang bisa langsung dicairkan ke dompet elektronik.
Saldo dana prakerja Rp700.000 dapat dicairkan setelah peserta menyelesaikan semua rangkaian proses pelatihan dan mengisi survei ulasan.
Adapun beberapa syarat yang harus dipenuhi jika ingin menjadi penerima program kartu prakerja 2024.
Syarat Penerima Kartu Prakerja Gelombang
- Peserta warga Negara Indonesia (WNI).
- Peserta berusia 18 tahun pada saat mendaftar.
- Peserta tidak berstatus sebagai Pelajar.
- Peserta gagal pendaftaran Prakerja pada gelombang sebelumnya.
- Peserta tidak menerima bantuan sosial yang lain seperti BPNT, PKH dll.
- Peserta bukan dari kalangan Pejabat, ASN, PNS, POLRI, TNI, Karyawan BUMN atau BUMD.