Anda bisa membeli pelatihan melalui dashboard Kartu Prakerja atau melalui digital platform yang bekerja sama dengan program ini.
4 Aturan Pelatihan Kartu Prakerja
- Peserta tidak boleh memberikan data-data, seperti username dan password akun Kartu Prakerja.
- Data-data terkait mitra Prakerja juga tidak boleh diberikan kepada siapapun, termasuk petugas.
- Peserta tidak boleh membagikan kode OTP yang dikirimkan oleh sistem.
- Merahasiakan 16 digit nomor Kartu Prakerja yang sifatnya sama seperti kartu kredit untuk membeli pelatihan.
DISCLAIMER: Uang yang bisa dicairkan hanyalah insentif mencari kerja saja, yakni sebesar Rp700.000 jika mengisi survei 2 kali. Untuk mendapatkan manfaat tersebut, harus mendaftar dan diterima di program Kartu Prakerja.
Demikian mengenai cara memaksimalkan saldo dana gratis Rp3.500.000 dari Kartu Prakerja gelombang 71. Semoga membantu.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.