Tips Ampuh Berhenti Merokok ala dr Ema Surya Pertiwi, Efektif Dijamin Sukses!

Selasa 01 Okt 2024, 16:13 WIB
Efektif dijamin sukses, ini Tips ampuh berhenti merokok ala Dr Ema Surya Pertiwi. (Freepik.com)

Efektif dijamin sukses, ini Tips ampuh berhenti merokok ala Dr Ema Surya Pertiwi. (Freepik.com)

POSKOTA.CO.ID - Berhenti merokok memang bukanlah sesuatu hal tidak mudah.

Akibat sudah kecanduan pasti membuat anda menjadi sulit untuk melepas kebiasaan yang telah dilakukan.

Harus terdapat niat yang serius dari dalam diri untuk melepas kebiasaan tersebut demi kebaikan serta kesehatan tubuh.

Dokter Ema Surya Pertiwi yang merupakan seorang pemerhati sekaligus influencer di bidang kesehatan memberikan beberapa tips efektif bagi anda yang sedang berusaha untuk berhenti merokok.

Penjelasan tersebut dipaparkan oleh Dr Ema secara lengkap melalui video yang diunggah pada kanal YouTube pribadi miliknya.

Simak penjelasan selengkapnya pada artikel ini, baca sampai akhir!

Tips Berhenti Merokok

Dr Ema menjelaskan bahwa di dalam rokok terdapat kandungan nikotin yang menyebabkan kecanduan berlebih kepada para penggunanya.

Hal tersebut membuat seseorang yang sudah merokok pasti akan mengalami kesulitan Berhenti melakukan kegiatan tersebut.

Dalam video unggahannya Dr Ema menjelaskan beberapa tips untuk berhenti menghisap rokok.

1. Tentukan Tanggal Berhenti Merokok

Langkah pertama yang bisa anda lakukan adalah dengan menentukan tanggal untuk memulai berhenti merokok.

Anda bisa menentukannya di saat kondisi tubuh sedang posisi rileks, santai dan nyaman serta dijauhi dari pikiran yang stres.

Berita Terkait
News Update