Rekomendasi Sunscreen Aman Digunakan Saat Kondisi Muka Lagi Bruntusan dan Jerawatan

Rabu 25 Sep 2024, 11:56 WIB
Rekomendasi sunscreen yang aman digunakan saat muka bruntusan dan jerawat. (Pinterest)

Rekomendasi sunscreen yang aman digunakan saat muka bruntusan dan jerawat. (Pinterest)

3. ERHA AcneAct Acne Protection Sunscreen SPF 45 PA+++

Dikembangkan dengan formula dermatologi, ERHA AcneAct Acne Sun Protector SPF 45/PA+++ merupakan broad spectrum sunscreen dengan formula non-comedogenic dan non-acnegenic yang dilengkapi dengan oil absorben sehingga cocok digunakan untuk kulit berminyak. Kandungan SPF 45 dan PA+++, niacinamide, zinc gluconate, japanese knotweed root extract yang membantu melawan p.acnes dan menenangkan kulit berjerawat.

4. ELFORMULA Mugwort Soothing Sun Gel SPF 40 PA+++

Elformula Mugwort Soothing Sun Gel merupakan sunscreen gel transparan yang menenangkan kulit dengan kandungan panthenol, centella asiatica leaf water, dan mugwart extract. Sunscreen ini memberikan perlindungan SPF 40 PA+++ tanpa meninggalkan white cast. Ada kandungan panthenol dan triple hyaluronic acid untuk kulit lembap.

5. Wardah UV Shield Acne Calming Sunscreen Moisturizer SPF 35 PA+++

Sunscreen Moisturizer SPF 35 PA+++ nyaman dan ringan digunakan setiap hari, diformulasikan khusus untuk kulit wajah berminyak dan rentan berjerawat. Mengandung salicylic acid, panthenol, dan vitamin B3 yang dapat membantu melawan bakteri penyebab jerawat. Tidak mengandung fragrance dan alkohol, serta tidak meninggalkan white cast.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News  dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

News Update