Setelah itu, setiap pendaftaran akan mendapatkan informasi kelolosan melalui email atau SMS untuk bisa mengikuti Program Kartu Prakerja gelombang 72.
Terdapat beberapa Program Kartu Prakerja gelombang 72 yang wajib diselesaikan untuk mendapat insentif saldo DANA.
Cara Klaim Insentif Prakerja
Jika dinyatakan lolos Kartu Prakerja gelombang 72, peserta bisa melakukan pencairan insentif dengan memperhatikan beberapa persyaratan yang telah ditetapkan.
- Selesaikan pelatihan di platform mitra yang bekerjasama dengan Kartu Prakerja.
- Cek status pelatihan pada dashboard akun Prakerja dan pastikan pelatihan berstatus "Selesai".
- Beri ulasan dan rating pada pelatihan yang telah diambil.
- Verifikasi rekening bank pastikan nomor terdaftar sesuai dengan akun Prakerja.
- Cairkan insentif melalui dashboard Prakerja dengan memilih tombol "Cairkan" atau "Tarik Dana".
Diperkirakan pada tanggal 27 September 2024, pemerintah akan membuka pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 72.
Disclaimer: Anda wajib terdaftar pada Kartu Prakerja gelombang 72 untuk bisa mendapat saldo DANA Rp700.000 cair melalui dompet elektronik.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.