Info terbaru pembukaan Prakerja Gelombang 72 (prakerja.go.id)

EKONOMI

Kartu Prakerja Gelombang 72 Segera Dibuka, Cek Persyaratan dan Cara Daftarnya di Sini

Kamis 19 Sep 2024, 11:45 WIB

POSKOTA.CO.ID - Siap-siap Kartu Prakerja gelombang 72 segera dibuka, cek persyaratan dan cara daftarnya di sini. 

Masyarakat yang ingin mendaftar para program Kartu Prakerja ada kabar baik, kemungkinan gelombang 72 akan segera dibuka. 

Sebelumnya pemerintah baru melaksanakan Prakerja gelombang 71 di bulan Agustus dan saat ini para peserta mulai mencairkan insentifnya. 

Kemungkinan Kartu Prakerja bisa saja dibuka kembali di bulan September 2024 ini, jadi segera bersiap bagi kamu yang ingin mendaftar. 

Sebagai informasi, bantuan Prakerja ini merupakan program khusus dari pemerintah untuk peningkatan kompetensi kerja dan kemampuan berwirausaha. 

Para penerima Prakerja diharapkan bisa mendapatkan manfaat untuk mendapat pelatihan dan menjadi bekal untuk bersaing di dunia kerja. 

Pada tahun 2024 sendiri kini Prakerja menggunakan skema terbaru dengan pencairan insentif sebesar Rp700.000. 

Total bantuan yang diterima para peserta per orangnya dari Prakerja adalah Rp4.200.000, dimana Rp3.500.000 diantaranya digunakan sebagai biaya pelatihan.

Jadi insentif yang bisa cair adalah Rp700.000, dari pelatihan dan pengisian survei evaluasi. 

Silahkan bagi yang berminat mengikuti program bantuan Kartu Prakerja bisa mendaftar untuk raih kesempatan klaim saldo dana gratis Rp700.000 dari insentif. 

Syarat Penerima Prakerja

Sebelum mendaftar pada program Kartu Prakerja, pastikan kamu telah memenuhi persyaratannya sebagai berikut:

Cara Daftar Prakerja

Setelah memenuhi syarat, tunggu pembukaan gelombang Kartu Prakerja. Jika pendaftaran telah dibuka bisa ikuti cara daftar Prakerja berikut ini: 

Demikian ulasan singkat tentang cara daftar Kartu Prakerja, semoga informasinya ini bisa membantu. 

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari. 

Tags:
kartu prakerjaprakerjaInsentifKartu Prakerja gelombang 72Cara Daftar PrakerjaSaldo DANA Gratis

Muhammad Faiz Sultan

Reporter

Muhammad Faiz Sultan

Editor