POSKOTA.CO.ID - Klaim saldo DANA gratis Rp200.000 dari aplikasi penghasil uang langsung cair ke dompet elektronik, cek caranya di sini.
Seperti diketahui, kini banyak cara yang bisa dilakukan untuk mendapat uang gratis.
Hadirnya berbagai aplikasi penghasil uang seiring perkembangan teknologi digitalisasi, memungkinkan siapa saja bisa mendapat banyak keuntungan.
Aplikasi penghasil uang akan meminta pengguna untuk menyelesaikan misi atau tugas tertentu seperti mengisi survei, menonton video, atau bermain game.
Jika berhasil mengerjakannya, pengguna akan menghasilkan poin atau koin yang nantinya bisa dikonversi menjadi saldo gratis.
Dapatkan apk penghasil uang melalui Google Play Store atau App Store secara gratis.
Simak artikel ini hingga selesai agar berhasil memperoleh saldo gratis dari aplikasi penghasil uang.
1. Pasang Aplikasi Penghasil Uang
Pasang aplikasi penghasil uang yang memiliki rating bagus dan terbukti membayar penggunanya di ponsel kamu.
Kamu bisa mendapatkan aplikasi tersebut melalui Google Play Store atau App Store secara gratis.
2. Daftar Akun
Setelah mengunduh aplikasi, kamu perlu membuat akun di aplikasi penghasil uang.
Biasanya, proses pendaftaran akun hanya perlu menggunakan nomor handphone atau email.
3. Kerjakan Misi atau Tugas
Kamu akan diminta untuk mengerjakan misi atau tugas tertentu untuk mendapatkan saldo gratis dari aplikasi penghasil uang.
Setiap aplikasi penghasil uang biasanya menawarkan tugas yang bervariasi, mulai dari membaca, menonton video, mengisi survei, atau bermain game.
4. Kumpulkan Poin atau Koin
Setiap tugas yang berhasil diselesaikan, maka aplikasi akan memberikan poin atau koin untuk penggunanya.
Koin atau poin yang sudah mencapai jumlah tertentu nantinya bisa ditukarkan menjadi uang gratis.
5. Tukarkan Poin Menjadi Saldo Gratis
Setelah poin atau koin terkumpul sesuai jumlah tertentu tukarkan menjadi saldo gratis.
Cari menu penukaran atau tarik saldo dalam aplikasi, kemudian pilih opsi DANA sebagai metode pencairan, lalu masukkan nomor akun DANA.
Pastikan nomor yang dimasukkan benar dan masih aktif agar uang gratis otomatis masuk ke dompet elektronik.
Beberapa contoh aplikasi penghasil uang:
1. Snack Video
Aplikasi Snack Video menawarkan hadiah gratis dengan cara yang mudah.
Pengguna bisa mendapatkan uang gratis setelah menjalankan tugas yang diberikan oleh aplikasi.
Tugas yang perlu dikerjakan pun misalnya seperti menonton video dengan durasi tertentu atau mengundang orang lain agar menginstal aplikasi Snack Video.
2. Fizzo Novel
Fizzo Novel merupakan aplikasi yang menyediakan berbagai novel digital. Aplikasi ini cocok sekali bagi orang-orang yang senang membaca.
Selain membaca, pengguna bisa juga memperoleh uang gratis dari aplikasi novel digital tersebut.
Pengguna bisa mendapatkan koin dengan membaca novel-novel yang tersedia, dan koin tersebut bisa ditukarkan dengan uang gratis.
3. Hago
Hago adalah aplikasi penghasil uang yang menyediakan banyak permainan seru dan kompetisi antar pengguna.
Setiap permainan yang pengguna menangkan akan memberikan koin yang bisa dikonversi menjadi saldo gratis.
Selain bermain game, pengguna juga bisa mengumpulkan saldo DANA dengan cara mengundang teman menggunakan kode referral.
Mendapatkan saldo DANA gratis hingga Rp200.000 bisa kamu capai dengan menggunakan berbagai aplikasi penghasil uang yang sudah terpercaya dan terbukti membayar.
Disclaimer: Poskota tidak bertanggung jawab atas keberhasilan maupun kegagalan saat menggunakan aplikasi. Hal itu tergantung pada tingkat keberhasilan masing-masing. Hindari aplikasi yang mencurigakan agar terhindar dari kejahatan siber.
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan follow WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.