Ilustrasi saldo dana bansos PKH dan BPNT cair ke rekening KKS Merah Putih (Facebook: ArsyiCell Mondatong-Poigar)

EKONOMI

SELAMAT Saldo Dana Rp400.000 dari 2 Bansos Pemerintah September 2024 Segera Masuk Rekening BNI, BSI, BRI, dan Bank Mandiri!

Kamis 12 Sep 2024, 22:59 WIB

POSKOTA.CO.ID - Pemerintah akan mencairkan saldo dana Rp400.000 dari 2 (dua) bantuan sosial (bansos) Kemensos pada September 2024. Semuanya segera masuk rekning BNI, BSI, BRI, dan Bank Mandiri selaku bank penyalur. 

Kementerian Sosial (Kemensos) menyalurkan beragam bansos dalam 2024 dan yang paling dinantikan pencairannya adalah Program Keluarga Harapan (PKH) dan Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT).

Mulai dari September ini, pemerintah akan mencairkan saldo dana bansos dari keduanya melalui Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) dari bank penyalur untuk alokasi dua bulan yakni September-Oktober 2024.  

Pemerintah akan mencairkan saldo dana Rp400.000 untuk seluruh KPM BPNT. Sedangkan KPM PKH dengan nominal tersebut dikhususkan untuk komponen lansia dan penyandang disabilitas. 

Kendati demikian status pencairan di SIKS-NG pendamping sosial, kedua bantuan tersebut belum dicairkan karena status belum berpindah menjadi SP2D. 

Maka apabila Anda menerima bantuan dengan nominal yang sama pada hari ini, dipastikan saldo dana tersebut adalah bansos untuk alokasi Juli-Agustus yang pencairannya telat. 

Karena itu, pastikan kembali bahwa nama Anda telah terdaftar sebagai KPM PKH dan BPNT 2024 di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) untuk memastikannya kembali. 

Hal itu perlu dikarenakan pemerintah selalu melakukan pemukhtahiran data setiap tahapnya melalui proses cek verifikasi rekening agar dapat menentukan apakah KPM masih layak menerima bantuan atau tidak.

Lantas, bagaimana cara cek status penerima bansos PKH dan BPNT serta apa saja syaratnya? Simak informasi selengkapnya berikut ini. 

Cara Cek Status Penerima Bansos PKH dan BPNT di Aplikasi Cek Bansos

Simak cara cek status penerima PKH dan BPNT di aplikasi cek bansos berikut ini: 

Syarat Penerima Bansos PKH dan BPNT 2024

Ini dia syarat penerima bansos BPNT yang dapat Ana ketahui:

Demikian informasi yang dapat Anda simak terkait cek bansos kemensos PKH atau BPNT, program bantuan dari pemerintah untuk Keluarga Penerima Manfaat (KPM).

DISCLAIMER: Tanggal pencairan bansos ini pada setiap tahapnya tidak menentu sehingga tidak semua penerima mendapatkan bantuan dalam waktu yang bersamaan. 

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari. 

Tags:
Saldo danabansospkhBPNTBantuan sosial

Rivera Jesica Souisa

Reporter

Rivera Jesica Souisa

Editor