Cek Jadwal Pencairan Bansos BPNT September 2024 di Link Kemensos Sekarang!

Selasa 10 Sep 2024, 21:35 WIB
Cek Jadwal Pencairan Bansos BPNT September 2024 di Link Kemensos Sekarang! (PosKota/Nur Rumsari)

Cek Jadwal Pencairan Bansos BPNT September 2024 di Link Kemensos Sekarang! (PosKota/Nur Rumsari)

POSKOTA.CO.ID - Segera cek jadwal pencairan bantuan sosial BPNT September 2024 melalui link kemensos dalam artikel ini.

Pemerintah bersama Kementrian Sosial (Kemensos) RI, mulai melakukan penyaluran dana bantuan ini kepada Masyarakat Indonesia yang berhak.

Diperkirakan jadwal pencairan bantuan sosial BPNT akan dilakukan pada bulan September.

Masyarakat yang akan berhak menerima dana bansos ini adalah mereka yang datanya sudah tercatat di DTKS (Data Terpadu Kesejahteraan Sosial).

NIK KTP nya sudah terdata sebagai Keluarga Penerima Manfaat (KPM) yang akan mencairkan bansos BPNT 2024.

Dana yang akan disalurkan pemerintah tentunya akan berbeda tiap masing-masing wilayah.

Pencairan dana bansos PKH akan tetap dilaksanakan sesuai dengan kebijakan pemerintah.

Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) adalah salah satu program yang bertujuan untuk membantu kebutuhan ekonomi keluarga miskin atau rentan miskin.

Besaran Dana BPNT diberikan Rp200.000 per bulan, Rp400.000 pertahapnya dan Rp2.400.000 akan disalurakan pada tahun 2024 ini.

Bantuan ini akan disalurkan melalui bank yang sudah bekerja sama dengan pemerintah yaitu BRI, BNI, Mandiri, BTN, dan BSI khusus wilayah Aceh.

Saat ini Anda dapat mengecek jadwal pencairan program bantuan sosial BPNT 2024 melalui situs resmi  cek bansos kemensos secara online ataupun via aplikasinya.

Berita Terkait

News Update