Loker BUMN Perum BULOG (Foto: Instagram/@perum.bulog)

EKONOMI

Loker BUMN Perum BULOG Dibuka untuk SMA Sederajat, D3 dan S1 dengan Posisi Staf Pelaksana, Cek Kualifikasi Selengkapnya

Sabtu 07 Sep 2024, 18:45 WIB

POSKOTA.CO.ID - Kabar gembira, Lowongan kerja BUMN untuk para pejuang kerja di seluruh Indonesia, Perum BULOG membuka pendaftaran untuk staf pelaksana.

Apa saja syarat dan kualifikasinya? cek selengkapnya ya.

Dilansir dari website lokerbumn.com, Sabtu, 7 September 2024, ada 8 lowongan pekerjaan BUMN Group yaitu PT Paguntaka Cahaya Nusantara.

Bagi Anda yang tertarik dan berminat untuk mendaftar, persiapkan diri Anda sekarang juga. 

Perum BULOG

Perusahaan Umum BULOG (Perum BULOG) adalah perusahan umum milik negara yang bergerak di bidang logistik pangan. Ruang lingkup bisnis perusahaan meliputi usaha logistik atau pergudangan, survei dan pemberantasan hama, penyediaan karung plastik, usaha angkutan perdagangan komoditi pangan dan usaha eceran. 

Sebagai perusahaan yang tetap mengemban tugas publik dari pemerintah, BULOG tetap melakukan kegiatan menjaga Harga Dasar Pembelian untuh gabah, stabilisasi harga khususnya harga pokok, menyalurkan beras untuk bantuan sosial (Bansos) dan pengelolaan stok pangan.

Lowongan Kerja Perusahaan Umum BULOG (Perum BULOG)

Saat ini Perum BULOG sedang membuka rekturmen BUMN untuk dapat bergabung bersama dengan posisi sebagai berikut:

Staf Pelaksana

Kualifikasi Umum:

Maksimal usia per 1 September 2024:

Nilai minimal Ijazah/IPK:

Kualifikasi Pendidikan: 

SMA/SMK: 

Diploma III (D3):

Sarjana (S1):

Dokumen Administrasi Online:

Tata cara melamar silahkan klik link yang tertera di sini https://bulog.rakamin.com/

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.  
 

Tags:
LokerbumnPerum Buloglowongan-kerja

Insan Sujadi

Reporter

Insan Sujadi

Editor