POSKOTA.CO.ID – Ternyata banyak yang belum tahu terjemahan lirik lagu Warga +62 oleh Ryo Bahow yang trending di TikTok karena sering menjadi backsound jedag jedug yang FYP.
Ternyata, ini adalah salah satu lagu dari Timur yang viral saat ini hingga menyita perhatian netizen karena iramanya yang menarik.
Selain itu, berkat melodinya yang enak didengar ini membuat lagu dari Ryo Bahow banyak digunakan oleh netizen hingga viral di TikTok.
Banyak yang menyukai, lagu tersebut sering digunakan sebagai musik latar dari berbagai konten video yang menyenangkan. Lagu Warga +62 dirilis pada Juni 2021 lalu di YouTube Ryo Bahow.
Makna Lagu Warga +62
Meski terkesan seru dan enerjik, ternyata makna lagu Warga +62 memiliki pesan mendalam, yakni jangan salah dalam memilih pasangan.
Dalam lirik lagu yang dimiliki, tersirat makns bahwa saat sudah menemukan pasangan yang cocok, jangan terlalu lama berpikir agar dapat segera bersama.
Terjemahan Lirik Lagu Warga +62 oleh Ryo Bahow
Lagu ini semakin ramai digunakan dan masuk dalam jajaran trending musik, berikut ini adalah terjemahan lirik lagu Warga +62:
Seandainya warga +62 dilegalkan senjata
Seandainya warga +62 dilegalkan senjata
Kita langsung searah
Kita langsung arahkan
Tembak pangan jang pakai lama nyanda katu tacuma bagara
Tembak jangan pakai lama kamu tak cuma mengganggu
Ararara ererere
Ararara ererere
Ararara ererere
Ararara ererere
Seandainya warga +62 dilegalkan senjata
Seandainya warga +62 dilegalkan senjata
Kita langsung searah
Kita langsung arahkan
Tembak pangan jang pakai lama nyanda katu tacuma bagara
Tembak jangan pakai lama kamu tak cuma mengganggu
Ararara ererere
Ararara ererere
Ararara ererere
Ararara ererere
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.