Kemudian nantinya akan dilakukan registrasi dan verifikasi KPM oleh bank penyalur, hal ini dikarenakan bantuan tunai disalurkan melalui rekening bank.
Bank penyalur bertugas untuk menyalurkan saldo dana tunai ke rekening KPM dengan pencairan yang telah dijadwalkan pemerintah.
KPM yang terdata adalah berasal dari keluarga dengan kondisi sosial ekonomi 25% terendah di daerah pelaksanaan.
Segera verifikasi NIK KTP, KK, serta nama lengkap Anda untuk mendapatkan saldo dana gratis bantuan sosial program BPNT 2024 yang totalnya mencapai Rp2,400.000 per KPM untuk satu tahun.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.