Selamat, Saldo Dana Bansos Rp2.400.000 untuk NIK KTP Terverifikasi, Intip Tahap Pencairannya

Minggu 25 Agu 2024, 23:59 WIB
Berikut petunjuk klaim saldo dana bansos PKH Rp2.400.000. (Poskota.co.id/Della Amelia)

Berikut petunjuk klaim saldo dana bansos PKH Rp2.400.000. (Poskota.co.id/Della Amelia)

Himbara

  • Tahap 1: Januari-Februari 2024
  • Tahap 2: Maret-April 2024
  • Tahap 3: Mei-Juni 2024
  • Tahap 4: Juli-Agustus 2024
  • Tahap 5: September-Oktober 2024
  • Tahap 6: November-Desember 2024

Cara Cek Status Penerima PKH

Kemensos menyediakan layanan pengecekan secara online. 
Ikuti petunjuk cek status penerimaan bansos PKH periode Agustus 2024, berikut ini:

  1. Buka situs 'Cek Bansos Kemensos'.
  2. Ketik provinsi, kabupaten/kota, kecamatan, dan desa/kelurahan.
  3. Masukkan Nama Penerima Manfaat (NPM) sesuai Nomor Induk Kependudukan atau NIK KTP.
  4. Isi empat digit verifikasi pada kolom yang tersedia.
  5. Klik 'Cari Data' untuk menampilkan status penerimaan bansos PKH 2024.

Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan follow WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.

Berita Terkait
News Update