SELAMAT! NIK dan KTP Anda Telah Terdata Sebagai Penerima Saldo Dana Bansos PKH dan BPNT, Cek Informasinya Sekarang!

Minggu 25 Agu 2024, 15:40 WIB
Dana bansos (Poskota/Legenda Kinanty Putri)

Dana bansos (Poskota/Legenda Kinanty Putri)

Seperti yang diketahu, saat ini bantuan PKH dan BPNT sedang menyalurkan bantuan melalui rekening KKS. Pencairan sudah bisa dicek KPM sejak akhir Juli 2024.

Sedangkan penyaluran melalui PT Pos Indonesia saat ini dialihkan ke rekening KKS dengan pembukaan rekening kolektif.

Beberapa KPM sudah mendapatkan undangan untuk pembukaan dan pengambilan burekol.

Anda bisa cek untuk mengetahui masuk daftar Data Terpadu Kesejahteraan Sosial dengan menggunakan NIK KTP melalui cara berikut.

Cara Cek Bansos PKH dan BPNT 2024

- Buka situs Cek Bansos Kemensos

- Kemudian pilih provinsi, kabupaten dan alamat lengkap Anda

- Lalu isi nama lengkao sesuai KTP

- Setelahnya lengkapi kode captcha di layer

- Lalu klik "Cari Data"

Jika masuk ke daftar penerima bantuan sosial, Anda bisa melakukan pengecekkan ke mesin ATM atau agen bank.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Berita Terkait
News Update