SELAMAT! Nama dan NIK KTP Anda Berhasil Masuk ke Daftar Penerima Bansos PKH dan BPNT, Cek Informasi Klaim Saldo Dana Rp2.400.000

Sabtu 24 Agu 2024, 12:04 WIB
Bansos PKH dan BPNT. (Poskota/Legenda Kinanty Putri)

Bansos PKH dan BPNT. (Poskota/Legenda Kinanty Putri)

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Periksakan nama dan NIK Anda ke daftar penerima bantuan sosial PKH dan BPNT hingga Rp2.400.000.

Bansos atau bantuan sosial adalah bantuan yang diberikan oleh pemerintah ke masyarakat kurang mampu. Bantuan sosial ini bisa berupa uang tunai maupun non tunai atau bahan pokok.

Program bansos disalurkan kepada kelompok masyarakat miskin, lansia, penyandang disabilitas, atau keluarga yang kehilangan penghasilan.

Saat ini pemerintah sedang menyalurkan bantuan sosial yang berupa uang non tunai, penyaluran kedua bantuan social dilakukan melalui kartu debit.

Kartu debit yang dimaksudkan adalah Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) yang bekerja sama dengan bank Himbara seperti BSI, BRI, BNI dan Mandiri.

Selain melalui rekening KKS, penyaluran juga dilakukan melalui PT Pos Indonesia untuk memudahkan KPM (Keluarga Penerima Manfaat) yang sulit mengakses mesin ATM.

Bantuan apa saja yang sedang melakukan pencairan saat ini? Simak ulasannya berikut ini.

Program Keluarga Harapan (PKH)

PKH adalah program yang ditujukan untuk meningkatkan akses masyarakat kurang mampu ke pendidikan, kesehatan, dan kesejahteraan.

Bansos ini memberikan bantuan secara bertahap dan nominalnya berbeda-beda tergantung dengan kategorinya.

- Ibu hamil dan anak usia dini: Rp750.000 per tahap atau Rp3.000.000 per tahun

- Lansia dan penyandang disabilitas: Rp600.000 per tahap atau Rp2.400.000 per tahun

Berita Terkait

News Update