JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Jangan sampai tertipu dengan link DANA Kaget palsu, karena untuk klaim saldo DANA gratis hanya bisa diakses melalui link resmi dari aplikasi DANA.
DANA menjadi salah satu dompet digital yang bisa digunakan untuk mendapatkan uang gratis melalui fitur DANA Kaget, Anda bisa klaim Rp400.000 saldo setiap harinya dari fitur tersebut.
DANA Kaget adalah fitur di mana pengguna dapat membagikan saldo melalui tautan khusus yang bisa diklaim oleh penerima. Mendapatkan uang dari DANA Kaget bisa menjadi peluang tambahan untuk mendapatkan penghasilan.
Perlu diingat bahwa saat ini banyak oknum yang membagikan link DANA palsu yang justru membuat pengguna aplikasi DANA kena jebakan badman.
Jangan samapi tertipu, waspadai jika link DANA Kaget yang Anda peroleh memiliki banyak aksara aneh hingga meminta informasi pribadi atau kode OTP.
Untuk bisa mendapatkan saldo DANA gratis dari DANA Kaget ada beberapa cara yang bisa Anda lakukan mulai dari mendapatkan giveaway, mengikuti event, hingga dapatkan dari promo-promo yang biasanya dibagikan di media sosial.
Klaim Saldo Gratis dengan Link DANA Kaget
1. Unduh aplikasi DANA di Appstore atau Google Play Store
Bagi Anda yang ingin mencoba klaim saldo DANA gratis dari fitur DANA Kaget, tentunya perlu memiliki aplikasi DANA. Karena pembagian saldo gratis ini hanya bisa
dilakukan melalui aplikasi.
Unduh aplikasi dan pasang di perangkat Anda, serta lakukan registrasi, dan mulailah klaim hadiah Rp400.000 melalui link DANA Kaget.
2. Dapatkan link DANA Kaget
Link DANA Kaget bisa Anda dapatkan dari banyak sumber, sepeti dari hadiah teman atau giveaway yang dibagikan di media sosial.
Selalu pastikan untuk klik tautan DANA Kaget melalui domain link.dana.id/kaget.
3. Klaim saldo gratis
Klik tautan yang berisi saldo DANA gratis. Anda akan diarahkan ke aplikasi dompet digital, lalu tap amplop pada layar untuk menangkan hadiahnya.
Jika beruntung akan muncul keterangan jumlah saldo yang Anda didapatkan.
Sebagai tips tambahan, pastikan Anda selalu berhati-hati terhadap penipuan yang berkedok DANA Kaget.
Hanya ikuti program resmi dan jangan memberikan informasi pribadi atau kode OTP kepada pihak yang tidak jelas.
Disclaimer: Artikel ini hanya bersifat informatif dan tidak menjamin memberikan penghasilan tetap dari aplikasi-aplikasi tersebut. Hasil yang didapatkan akan berbeda-beda pada setiap orang, tergantung dari usaha dan kemampuannya masing-masing.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.