Cek Besaran Saldo Dana Bansos dari PIP yang Akan Siswa SD, SMP, SMA dan SMK Cairkan Agustus 2024 (PosKota/Nur Rumsari)

EKONOMI

Cek Besaran Saldo Dana Bansos dari PIP yang Akan Siswa SD, SMP, SMA dan SMK Cairkan Agustus 2024

Sabtu 24 Agu 2024, 21:17 WIB

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Selamat siswa akan mencairkan saldo dana gratis dari PIP Agustus 2024.

Pemerintah akan membagikan dana bantuan sosial prOgram PIP kepada para pelajar di Indonesia yang memenuhi kriteria.

Bantuan ini terus diupayakan lantaran untuk meningkatkan akses pendidikan kepada siswa yang berasal dari keluarga kurag mampu.

Dana ini diberikan kepada siswa yang datanya sudah terdaftar di DTKS (Data Terpadu Kesejahteraan Sosial).

Nantinya siswa akan melakukan pencairan dana akan disalurkan melalui bank BRI, BNI, dan BSI yang telah bekerja sama dengan Pemerintah.

Adapaun besaran saldo dana PIP yang perlu diketahui siswa yaitu di bawah ini.

Besaran Bantuan Sosial Dana PIP 2024

Gunakan NIK dan NISN untuk cek status pencairan PIP Kemdikbud 2024. Ikuti langkah-langkahnya di bawah ini.

Cara Cek Status Pencairan PIP 2024

1. Buka alamat situs pip.kemdikbud.go.id. 
2. Masukkan NIK dan NIK pada kolom yang tersedia.
3. Klik tombol 'Cari' 
4. Tunggu proses pencarian status informasi.
5. Sistem akan menampilkan data pencairan dana bantuan PIP dan jadwal lengkapnya.

Demikian informasi mengenai status pencairan dana PIP 2024, semoga Anda bisa mengikuti langkah-langkah di atas dengan baik. Manfaatkan bantuan ini dengan benar dan bijak.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari. 

Tags:
Saldo DANA GratisKlaim Saldo DANA GratisCara Klaim Saldo DANA GratisTutorial Klaim Saldo DANA GratisKlaim Saldo DANA Gratis TerbaruBantuan sosialbansosPIP

Nur Al Fajar Rumsari

Reporter

Nur Al Fajar Rumsari

Editor