Saldo Dana Rp50 Juta dari KUR Bank BRI Gagal Cair? Simak Kemungkinan Penyebabnya di Sini

Jumat 23 Agu 2024, 03:16 WIB
Saldo dana pinjaman dari KUR gagal cair? Mungkin ini penyebabnya.(Rivero Jericho S/Poskota)

Saldo dana pinjaman dari KUR gagal cair? Mungkin ini penyebabnya.(Rivero Jericho S/Poskota)

3. Berstatus Pegawai Negeri aktif, ASN, TNI, Polri, dan Lembaga pemerintah lainnya

4. Tidak memenuhi syarat

Itulah beberapa contoh dari penyebab pinjaman saldo dana KUR tidak cair ke rekening Anda.

Pastikan, penyebab di atas tidak terjadi pada Anda untuk mendapatkan saldo dana pinjaman dari KUR BRI.

Simak informasi berikut untuk mengetahui syarat dan perlengkapan dokumen wajib sebagai syarat mengajukan saldo dana pinjaman.

Syarat untuk Pengajuan KUR

1. Umur minimal 21 tahun atau sudah berstatus menikah

2. Memiliki data diri yang valid

3. Memenuhi kriteria penerima KUR

4. Memiliki usaha minimal 6 bulan

Selain itu, ada juga dokumen wajib yang harus Anda bawa untuk melakukan pengajuan 

Berikut adalah daftar dokumen yang wajib Anda bawa ketika pengajuan KUR.

Dokumen Wajib

1. Fotokopi Kartu Tanda Penduduk (KTP)

Berita Terkait

News Update