NIK e-KTP Anda Terdaftar Sebagai Penerima Saldo Dana Bansos Rp600.000 dari BPNT Periode Juli-September 2024, Simak Cara Ceknya di Sini!

Minggu 18 Agu 2024, 01:34 WIB
Saldo dana bansos BPNT periode Juli-September 2024 menuju penyaluran, NIK Anda terdaftar sebagai penerimanya. (Rivero Jericho S/Poskota)

Saldo dana bansos BPNT periode Juli-September 2024 menuju penyaluran, NIK Anda terdaftar sebagai penerimanya. (Rivero Jericho S/Poskota)

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Selamat, Nomor Induk Kependudukan (NIK) Anda terdaftar sebagai penerima saldo dana gratis Rp600.000 Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) Periode Juli-September 2024. Yuk, simak informasi lengkapnya di sini.

Kabar baik untuk Keluarga Penerima Manfaat (KPM) yang sudah lolos verifikasi rekening Kartu Keluarga Sejahtera (KKS), karena saldo dana bansos BPNT alokasi Juli-September mulai dicairkan pada minggu ke 3 bulan Agustus ini.

Pemerintah menggagaskan BPNT sebagai salah satu solusi untuk mengatasi gizi buruk dan kemiskinan yang terjadi di seluruh Indonesia.

Penyaluran saldo dana bansos akan dilakukan secara bertahap hingga seluruh KPM terdaftar mendapatkan haknya.

Seperti periode-periode sebelumnya, penyaluran dana bansos ini akan dilakukan melalui KKS Bank Himpunan Rakyat (HIMBARA) yakni, Bank Rakyat Indonesia (BRI), Bank Negara Indonesia (BNI), Bank Mandiri, dan Bank Syariah Indonesia (BSI).

Penyaluran dana bansos ini akan disesuaikan dengan rekening KKS HIMBARA yang sesuai dengan daerahnya.

Anda bisa melakukan pengecekan berkala melalui aplikasi dan website resmi cek bansos untuk mengetahui informasi lebih lanjut dari saldo dana bansos BPNT.

Pastikan Anda terdaftar sebagai penerima saldo dana bansos BPNT untuk mendapatkan saldo dana gratis Rp600.000 dari pemerintah.

Simak syarat dan cara mengecek penerima saldo dana bansos BPNT di bawah.

Syarat Penerima BPNT

Berikut adalah beberapa syarat penerima BPNT:

1. Golongan masyarakat kurang mampu.

Berita Terkait

News Update