JAKARTA, POSKOTA.CO.ID – Kesempatan untuk mendapatkan uang gratis masih terbuka untuk kamu yang ingin mencoba untuk mendapatkan saldo DANA Rp100.000 hari ini.
Bahkan, kamu dapat klaim saldo DANA gratis ini tanpa persyaratan yang berat. Misalnya dengan menyerahkan identitas diri seperti Nomor Induk Kependudukan Kartu Tanda Penduduk (NIK KTP).
Uang gratis ini akan langsung cair ke dompet elektronik kamu dengan sekali klik, yang bisa segera kamu dapatkan bahkan sambil rebahan.
Meski cara mendapatkannya tergolong mudah, tapi tenang saja, ini bukan penipuan kok. Kamu juga bisa mengeceknya untuk meyakinkan bahwa saldo Dana benar-benra cair ke dompet elektronik milikmu.
Cara Klaim Saldo DANA Kaget
Cara dapat uang gratis yang dimaksud adalah menggunakan link DANA Kaget Ini adalah salah satu fitur menarik yang dimiliki oleh dompet elektronik bernama DANA.
Memiliki banyak penggemar, cara klaim saldo DANA Kaget hingga Rp150.000 ini juga bisa dilakukan tanpa harus keluar rumah.
Kamu tinggal masuk ke website yang tepat, atau ikut program dari pemerintah hingga mencari link saldo DANA kaget di google.
Dengan cara ini, kamu tidak perlu upgrade akun dompet elektronik (e-wallet) DANA ke premium dengan menggunakan verifikasi KTP.
Agar proses klaim saldo DANA gratis berlangsung tanpa kendala berarti, kamu perlu memperhatikan beberapa hal berikut ini:
- Download dan install aplikasi DANA yang ada id PlayStore atau AppStore.
- Kemudian, segera buat akun menggunakan nomor telepon.
- Jika sudah membuat akun, kamu bisa login menggunakan akun yang sudah dibuat tersebut.
Biasanya, link DANA Kaget yang akan kamu temukan nanti hanya berlaku dalam waktu 24 jam saja. Selain itu, masing-masing link DANA Kaget memiliki kuota yang terbatas.
Tips Dapat Saldo DANA Gratis
Ada beberapa tips yang bisa kamu lakukan agar saldo DANA Kaget dapat segera masuk ke dompet elektronik secara cuma-cuma, yakni:
- Temukan link DANA Kaget dan lakukan klaim di website atau media sosial yang memiliki link tersebut.
- Setelah klik link, jangan keluar dari aplikasi sebelum gambar amplop diklik dengan benar.
- Jika kamu keluar dari aplikasi sebelum amplop diklik, maka link tak akan bisa lagi digunakan.
- Setiap link yang dibagikan hanya bisa dipakai satu kali untuk satu akun.
- Segera klik link tersebut sebelum kuota habis, karena jumlahnya juga terbatas.
Itulah cara klaim saldo Dana Rp150.000 agar segera masuk ke dompet elektronik dengan menggunakan fitur link DANA Kaget yang bisa dilakukan.
Disclaimer: Poskota hanya memberikan informasi mengenai DANA Kaget, sehingga tidak bisa memastikan setiap akun mendapat uang gratis. Dan, nominal untuk setiap akun akan berbeda-beda.
Dapatkan berita dana dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.