JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Klaim saldo DANA gratis Rp600.000 berhasil masuk ke dompet elektronik Sabtu 17 Agustus 2024.
Saat ini anda sudah bisa dengan mudah mendapatkan saldo DANA melalui berbagai cara.
Tentunya anda juga wajib memiliki dompet elektronik DANA untuk melakukan pencairan uang yang telah didapat.
Sebelum itu, anda juga wajib memilih manakah cara yang tepat untuk digunakan sesuai dengan waktu yang dimiliki.
Jangan sampai waktu anda hanya terbuang sia-sia, lantaran salah memilih cara yang benar.
Artikel ini akan memberikan cara mendapatkan uang menggunakan aplikasi penghasil saldo DANA yang bisa digunakan.
Anda cukup memiliki HP dan kuota internet saja untuk mendapatkan uang dengan mudah.
Rekomendasi Aplikasi Penghasil Saldo DANA
1. Fizzo Novel
Aplikasi membaca novel yang saat ini banyak digunakan ternyata bisa menghasilkan uang dengan nominal Rp100.000 setiap harinya.
2. Hago
Aplikasi yang didalamnya terdapat mini games bisa anda gunakan untuk mendapat uang dengan nominal Rp100.000 jika menyelesaikan misi.
3. Cashzine
Aplikasi membaca yang sedang viral bisa anda gunakan untuk mendapat dana Rp100.000 melalui dompet elektronik.
4. Snack Video
Aplikasi menonton konten yang sedang viral bisa anda gunakan untuk mendapat cuan gratis Rp100.000.
5. Jungle Box
Mainkan game penghasil uang ini sesuai dengan misi yang tersedia untuk mendapat poin yang bisa ditukar menjadi saldo Rp100.000.
6. Top Rich
Mainkan game puzzle yang tersedia untuk mengasah otak untuk dikumpulkan menjadi koin dan ditukar menjadi saldo DANA Rp100.000.
Keenam aplikasi di atas, masing-masing dapat menghasilkan saldo DANA gratis Rp100.000, total anda akan mendapat dana Rp600.000 jika memainkan keenam aplikasi yang tersedia.
Perlu digaris bawahi, cara ini bisa digunakan untuk menambah penghasilan anda untuk mencukupi kebutuhan.
Jangan jadikan cara ini sebagai penghasilan utama bagi anda, tetaplah bekerja keras untuk meraih hasil kerja utama.
Disclaimer : Poskota tidak bertanggung jawab apabila kalian gagal mendapatkan uang, keberuntungan tergantung syarat dan ketentuan dari keenam aplikasi yang ada.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.