Segera Pakai Saldo Dana Rp3.500.000, Pilih 3 Jenis Pelatihan Sebelum Bisa Raih Insentif

Senin 12 Agu 2024, 22:51 WIB
Ini beberapa jenis pelatihan Kartu Prakerja yang bisa gunakan saldo dana Rp3.500.000 untuk membelinya. (Foto: Canva/Edited By Fia Afifah)

Ini beberapa jenis pelatihan Kartu Prakerja yang bisa gunakan saldo dana Rp3.500.000 untuk membelinya. (Foto: Canva/Edited By Fia Afifah)

Beberapa daerah yang sudah bisa menerapkan metode pelatihan secara offline, di antaranya DKI Jakarta, Jawa Barat, Sulawesi Selatan, Bali, Sumatera Utara, Jawa Timur, Jawa Tengah.

Juga Banten, DI Yogyakarta, Nusa Tenggara Timur, Kalimantan Barat, Papua, Nusa Tenggara Barat, Riau, Lampung, Sumatera Barat dan Kalimantan Selatan.

3. Pelatihan Mandiri

Pelatihan mandiri adalah salah satu pelatihan Kartu Prakerja yang baru, yakni dengan menggunakan sistem online saat menyampaikan materi dan memanfaatkan sistem pembelajaran.

Dalam pelatihan mandiri, satu sesi pembelajaran dilakuan selama sembilan jam, dengan batasan satu sesi pelatihan per hari dan maksimal 2 jam per sesi.

Sistem penilaian dari jenis pelatihan ini adalah pretest, kuis, tugas praktik mandiri, post tes dan unjuk keterampilan.

Itulah penjelasan 3 jenis pelatihan yang bisa kamu ikuti menggunakan saldo dana Rp3.500.000 agar bisa segera dapat insentif Prakerja.

Dapatkan berita Kartu Prakerja dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari. 

Berita Terkait
News Update