JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Tips lolos Prakerja Gelombang 71 bisa kamu coba agar kamu bisa dapat beasiswa dan insentif berupa saldo DANA gratis Rp700.000 dari pemerintah.
Ada beberapa tips lolos Prakerja Gelombang 71 yang bosa kamu ikuti sebelum pendaftaran ditutup.
Diketahui bahwa pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 71 akan ditutup pada hari ini Senin, 5 Agustus 2024 pukul 23.59 WIB.
Pastikan data kamu sesuai dan kamu bisa ikuti tips ini.
Sebagai informasi bahwa total insentif Prakerja Gelombang 71 adalah sebesar Rp4.200.000.
Adapun insentif yang bisa dicairkan dan ditarik ke saldo DANA yakni sebesar Rp700.000.
Sedangkan Rp3.500.000 adalah beasiswa pelatihan, yang hanya bisa dibelikan pelatihan.
Selanjutnya, syarat daftar Prakerja Gelombang 71 adalah sebagai berikut ini.
Syarat Daftar Prakerja
1. WNI pemilik NIK KTP dan KK
2. Sedang tidak sekolah/kuliah
3. Bukan ASN/PNS atau BUMN