Dana Bansos Ibu Hamil dan Balita Cair Agustus 2024 Melalui KKS dan PT Pos Indonesia, Rp500.000 hingga Rp750.000, Cek Status Anda di Sini

Kamis 01 Agu 2024, 12:07 WIB
Dana Bansos Ibu Hamil dan Balita Cair Agustus 2024 Melalui KKS dan PT Pos Indonesia (sumber: Unsplash)

Dana Bansos Ibu Hamil dan Balita Cair Agustus 2024 Melalui KKS dan PT Pos Indonesia (sumber: Unsplash)

4. Jika terdaftar sebagai penerima, status pencairan akan ditampilkan sebagai “sudah proses Bank Himbara/PT Pos”.

Jika bantuan belum diterima hingga akhir Juli, Keluarga Penerima Manfaat (KPM) tidak perlu khawatir karena pencairan bansos PKH masih dapat dilakukan pada bulan Agustus.

Kementerian Sosial (Kemensos) mengimbau para KPM untuk rutin memantau update informasi melalui akun atau website resmi pemerintah.

KPM diharapkan dapat secara bijak dalam mengelola dana bansos yang diterima untuk kesejahteraan keluarga.(*)

Berita Terkait
News Update